Biologi Apabila kita menjatuhkan benda keras misalnya batu atau besi ke lantai akan terdengar bunyi a. menurut pendapatmu apakah bunyi dapat dipantulkan b. bedakan antara pemantulan bunyi di dalam ruangan kosong dengan pemantulan suara ketika berteriak pada dinding tebing c. apakah proses pemantulan bunyi dapat dimanfaatkan untuk kehidupan sehari-hari berikan contohnya d. bagaimana cara kerja sonar

Apabila kita menjatuhkan benda keras misalnya batu atau besi ke lantai akan terdengar bunyi a. menurut pendapatmu apakah bunyi dapat dipantulkan b. bedakan antara pemantulan bunyi di dalam ruangan kosong dengan pemantulan suara ketika berteriak pada dinding tebing c. apakah proses pemantulan bunyi dapat dimanfaatkan untuk kehidupan sehari-hari berikan contohnya d. bagaimana cara kerja sonar

Pertanyaan pada soal dapat dijabarkan sebagai berikut:

a. Apakah bunyi dapat dipantulkan? Bunyi dapat dipantulkan karena bunyi berasal dari gelombang yang disebut dengan gelombang suara dan salah satu sifat gelombang suara adalah dapat dipantulkan.

b. Apa perbedaan bunyi pantulan diruang kosong dengan pantulan dengan berteriak pada dinding tebing? Pantulan yang terjadi pada ruang kosong adalah gaung atau kerdam sedangkan pantulan yang terjadi pada saat berteriak pada dinding tebing adalah gema.

c. Apakah proses pemantulan bunyi dapat dimanfaatkan untuk kehidupan sehari-sehari? Dapat dimanfaatkan dengan contoh pemanfaatan adalah radar sonar.

d. Bagaimana cara kerja radar sonar? Langkah pertama yang terjadi pada radar sonar adalah sebuah gelombang suara sonar dikeluarkan ke air. kemudian gelombang suara ini akan memantul pada permukaan padat di laut dan kembali ke radar sonar. Radar sonar kemudian membaca waktu balik gelombang sonar tersebut yang digunakan untuk menggambar kondisi permukaan dasar laut dan benda benda padat lainnya

Pembahasan

Gelombang suara merupakan gelombang yang merambat pada medium tertentu dan tergolong pada gelombang longitudinal. Gelombang suara yang dapat didengar manusia adalah gelombang suara pada frekuensi 20 Hz hingga 20.000 Hz.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang gelombang suara https://brainly.co.id/tugas/6300662

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

[answer.2.content]